Minta Ormas Dibubarkan, DPR: Harusnya Mereka Menjaga Ketertiban Sosial, Bukan Jadi Sumber Keresahan Publik!

Rabu 23-04-2025,22:01 WIB
Reporter : Risto Risanto
Editor : Risto Risanto

Penilaian Evita, selama aparat masih melakukan kompromi dengan ormas semacam itu, praktek premanisme akan sulit untuk dihilangkan.

Hal ini akan semakin merugikan dunia industri dan pariwisata.

Belakangan ini, aksi premanisme yang dilakukan oleh ormas semakin marak di beberapa daerah dan menjadi sorotan publik.

Contohnya di Depok, anggota ormas Gerakan Masyarakat Indonesia Bersatu (GRIB) diduga melakukan pembakaran terhadap mobil polisi.

Selain itu, Wakil Ketua MPR, Eddy Soeparno, juga mengungkapkan dugaan kasus premanisme yang dilakukan ormas terhadap produsen otomotif BYD saat membangun pabrik di Subang, Jawa Barat.

Kategori :